Teks
Jurnal Kesehatan Lingkungan Bina Husada Menciptakan Alumni Jenius, Regelius dan Entrepreneur 21 artikel Vol. 2, No. 3 Februari 2015
1. Analisis Kualitas LImbah Cair secara Kimia pada Home Industri Kerupuk di Kelurahan Siring Agung Kecamatan Ilir Barat I Palembang Tahun 2014.
2. Efektifitas Perasan Air Jeruk Nipis (Citrus Aurantifolia) terhadap Penurunan Kandungan Bakteri Coliform pada Air Sumur Gali di Dusun I Desa Seri Kembang III Kecamatan Payaraman
Kabupaten Ogan Ilir.
3. Analisis Boraks pada Otak otak yang di Jual di Kecamatan Bukit Kecil Kota Palembang Tahun2014.
4. Analisa Kualitas Air Sungai Secara Fisik dan Kimia Terhadap Air Sungai Penduduk di Desa Gunung Batu Kacamatan Cempaka Kabupaten Ogan Komering Ulu 2014.
5. Analisis Kualitas Air Sungai di Kacamatan Pangkalan Lampang Kabupaten Ogan Komering Ilir Tahun 2014.
6. Analisis Konsentrasi Sisa Chlor yang Terkandung dalam Kolam Renang di Kota Prabumulih Tahun 2014.
7. Analisis Boraks pada Bakso Bakar di Wilayah Ilir Barat I Kota Palembang 2014.
8. Analisis Kualitas Kesehatan Lingkungan di Sekolah Dasar Negeri di Kecamatan Ilir Timur I Kota Palembang.
9. Analisis Kualitas Air Sumur Di Desa Pangkalan Lampang Kecamatan Pangkala Lampang Kabupaten Ogan Komering Ilir Tahun 2014.
10. Analisis Pengawet Boraks pada Gula Merah yang di Jual di Pasar Tradisional Kota Palembang Tahun 2014.
11. Analisis Boraks Pada Lontong yang di Jual Pasar Tradisional di Kota Palembang Tahun 2014.
12. Analisis Boraks Pada Pentol Bakso Ber Merk yang di Jual di Kota Palembang 2014.
13. Analisis Formalin pada Ikan Parang parang yang di Jual di Pasar Tradisional Kota Palembang Tahun 2014.
14. Analisis Keefektifan Belimbing Wuluh (Averrhoabilimbi L.) Sebagai Penetralisir Formalin Pada Tahu Cina di Kota Palembang Tahun 2014.
15. Analisis Formalin pada Ikan Asin Bulu ayam yang di Jual di Pasar Tradisional Kota Palembang Tahun 2014.
16. Analisis Boraks pada Pentol Bakso yang di Jual Pedagang Keliling di Wilayah Kecamatan Seberang ULU I Kota Palembang Tahun 2014.
17. Analisis Rhodamin B pada Cabe Merah Giling yang di Jual Pasar Tradisional Kota Palembang Tahun 2014.
18. Analisis Zat Warna Methanil Yellow pada Buah Kedondong dan Nanas yang di Jual Pedagang Keliling yang ada di Kota Palembang Tahun 2014.
19. Analisis Besi (Fe) dalam Air PDAM di Wilayah Kacamatan Gandus 2014.
20. Analisis Boraks dan Rhodamin B pada sosis yang di Jual di Pasar Tradisional Kota Palembang Tahun 2014.
21. Analisis Kandungan Timbal (Pb) Terhadap Ikan Yang Hidup di Sekitar Pertambangan Timah Laut di Kacamatan Tempilang Kabupaten Bangka Barat Provinsi Bangka Belitung.
REF15JR075 | Ruang Referensi - Sayap Kiri Lantai 2 | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain